Saturday, May 30, 2020

Arsenal Diyakini Telah Membuat Kesalahan Fatal Terkait William Saliba

Arsenal Diyakini Telah Membuat Kesalahan Fatal Terkait William Saliba
Arsenal Diyakini Telah Membuat Kesalahan Fatal Terkait William Saliba


Arsenal Diyakini Telah Membuat Kesalahan Fatal Terkait William Saliba

seputarsepakbola57 - Mantan gelandang Martin Keown memberikan klaim bahwa Arsenal telah melakukan kesalahan fatal dengan mjengizinkan William Saliba kembali ke Saint-Etiene dengan status pemain pinjaman.

Saliba sejatinya didatangkan dengan bandrol 27 juta Pounds dari Saint-Etienne. Samun sang pemain tetap berada di klub Ligue 1 dengan status pemain pijaman untuk melajutkan perkembangannya.

Pemain yang saat ini berusia 19 tahun tersebut digadang-gadang sebagai salah satu bek muda paling menjanjikan di Eropa. Saat fit ia tampil secara rutin untuk klub Ligue 1 musim ini.

Sementara itu, Arsenal mempunyai masalah besar dengan pertahanannya. Mereka hanya mencatatkan tujuh clean sheet dalam 28 pertanidngan di Premier League.

David Luiz, Skhodran Mustafi dan Sokratis Papastathopoulos tidak bisa bermain secara konsisten. Mikel Arteta kemudian mendatangkan Pablo Mari dengan status ppemain pinjaman di Januari untuk menambah kedalaman pertahanan.

Keown tidak bisa memahami mengapa Arsenal meminjamkan kembali Saliba ke Saint -Etienne pada musim ini. Padahal, the Gunners bisa menggunakan kualitasnya.

Siapuntuk.com
Klikbola88
"Ada banyak pekerjaan yang harus dilakukan disana pertahanan.Ada pemain belakang dari Saint-Etienne William Saliba yang mereka bayar 27 juta Pounds tetapi dipinjamkan kembali," ujar Keown.

"Saya tidak bisa memahaminya karena sekarang diberitahu dia kelas duunia. tidak apa-apa jika dia kelas dunia. Jika dia kelas Premier League itu akan cukup bagus karena itu adalah bidang yang menjadi perhatian,"

Keown juga mengatakan secara gamblang jika David Luiz tidak cocok bermain di skuat Arsenal saat ini. Jadi ia menyarankan Mikel Arteta untuk tidak ragu mendepak sang bek di musim panas mendatang.

"arsenal membayar 8 juta Pounds untuk membelinya, sementara Luiz mendapatkan gaji sebesar 5 juta Pounds. Dengan kondisi itu, ia hanya bisa berada di klub ini selama satu musim, dan saya tidak habis pikir kenapa transfer ini bisa terjadi," lanjutnya.

"Apakah dia bek yang layak untuk tim ini? Sanggupkah ia bermain di skema empat bek? Karena saya menilai ia bisa mnunjukkan potensi terbaiknya bremain dengan skema tiga bek saat Chelsea memenangkan Premier League (2016/2017). Jika David Luiz memang bukan solusi untuk tim ini, maka ia harus pergi sekarang."

Keown enilai Luiz bukan satu-satunya bek yang harus disingkirkan oleh Arteta. Ia menilai Shkodran Mustafi juga harus didepak karena performanya yang tidak kunjung membaik.

"Selain Luiz, saya rasa Mustafi juga harus pergi. arteta mungkin mulai membenahinya belakangan ini, namun kita semua tahu bahwa Mustafi tidak berada di level yang tepat untuk bermain di klub ini."

"mereka harus tahu diri, ketika mereka gagal menghadirkan perbedaan di klub yang mereka perkuat, maka mereka harus pergi. Saya yakin keduanya Luiz dan Mustafi harus melakukan itu karena saya merasa mereka tidak cukup bagus menjadi tandem di lini pertahanan Arsenal untuk jangka waktu panjang," tutupnya.

0 Comments:

Post a Comment

Note: Only a member of this blog may post a comment.