Sunday, October 24, 2021

Raphinha Disarankan Terima Tawaran Liverpool

Raphinha Disarankan Terima Tawaran Liverpool
Raphinha Disarankan Terima Tawaran Liverpool

Raphinha Disarankan Terima Tawaran Liverpool

seputarsepakbola57 - Sebuah saran dari salah satu legenda Timnas Brasil, Rivaldo kepada pemain Leeds United, Raphinha untuk menerima tawaran dari klub Liverpool.

Rivaldo menyebut bahwa tawaran dari Liverpool merupakan opsi yang bagus untuk dirinya.

Rapinha baru menjejakan kakinya di Premier League sejak tahun 2020 lalu. Ia didatangkan oleh Leeds dari Sporting lisbon.

Di musim perdananya, Rapinha langsung tancap gas besama Leeds. Ia produktif mencetak gol dan assist sehingga ia baru-baru ini mendpaatkan debut di Timnas Brasil.

Rivaldo mengaku terkesan dengan penampilan sang winger.

"Raphinha bermain dengan baik pada debutnya bersam Brasil," ujar Rivaldo.

Rivaldo mengetahui bahwa ada rumor yang mengatakan Raphinha diincar Liverpool. Ia menilai The Reds bisa jadi opsi yang menarik untuk perkembangan karirnya.

KiosCasino - Agen Judi LiveCasino Sportbook Indonesia Terbesar
Agen Judi LiveCasino Sportbook Indonesia Terbesar

Daftar: https://bit.ly/3DqTIkg

WHATSAPP: +855.8935.5129

LINE: KiosCasino


"Raphinha sudah bersinar di Premier League bersama Leeds United, dan belakangan ada rumor yang menyebutkan bahwa The Reds meminatinya,"

"Jika ia pindah ke Liverpool, ia mungkin tidak langsung jadi starter. Namun ia akan mendapatkan banyak manfaat dari kepindahannya tersebut,"

Menurut pandangan Rivaldo, jika Raphinha pindah ke Liverpool maka kemampuannya akan semakin terasah dan itu membuatnya akan jadi andalan Timnas BRasil di masa depan.

"Pindah ke Liverpool akan menjadi langkah besar bagi karirnya, karena besama Liverpool ia bisa bersaing untuk mendapatkan banyak trofi beasr termasuk Liga Champions,"

"Pencapaian-pencapaian itu krusial agar bisa terus dipanggil Timnas Brasil di masa depan," ujarnya.

Liverpool maupun tim-tim peminat Raphinha harus siap merogoh kocek yang cukup dalam.

Leeds United dilaporkan hanya mau menjual sang winger di kisaran 60-80 juta Pounds.

Related Posts:

0 Comments:

Post a Comment

Note: Only a member of this blog may post a comment.